Sinopsis :
Karya ilmiah merupakan laporan tertulis dan dipublikasikan yang mengungkapkan hasil penelitian atau kajian yang dilakukan oleh individu atau kelompok. Laporan tersebut harus mematuhi standar dan etika ilmiah yang diakui dan dihormati dalam masyarakat keilmuan. Karya ilmiah mencerminkan hasil pemikiran dan imajinasi seseorang, yang telah melewati proses konfirmasi oleh pihak lain, diuji kebenarannya, dan dapat diterima serta dituangkan dalam bentuk tulisan ilmiah. Bagaimana menulis karya ilmiah yang baik? Bagaimana sebuah karya disebut sebagai karya yang berharga? And bagaimana karya ilmiah dapat diterima terbit jurnal bereputasi nasional dan internasional? Buku berjudul “Menulis Karya Ilmiah” menguraikan berbagai jawaban problematic yang sering ditemui saat menulis karya Ilmiah. Ditulis oleh dosen yang kesehariannya berkecimpung dalam karya ilmiah menghadirkan materi terkait mulai dari Konsep dasar Karya Ilmiah, Kalimat Efektif dan Pengembangannya, Pengembangan Paragraf, Etika Pharafase dan sitasi, Penulisan daftar pustaka, Metode Penelitian, Penulisan Karya Ilmiah Populer dan Murni, Penulisan Makalah, Penulisan Skripsi dan thesis, Penulisan Jurnal nasional dan internasional dedi rismanto, Tips menembus hibah penelitian, Kiat diterima jurnal terindeks, Tips dan trik menembus Jurnal ilmiah internasional berputasi.
Reviews
There are no reviews yet.