Sensor merupakan elemen penting dalam berbagai sistem digital, mulai dari perangkat elektronik sehari-hari hingga aplikasi industri yang kompleks. Buku ini mengupas secara komprehensif mengenai teknologi sensor, mencakup defenisi, fungsi, serta perkembangannya dalam era digital dan industri 4.0. Berbagai jenis sensor seperti sensor suhu, tekanan, cahaya, gas, dan gerak dibahas secara mendalam, termasuk prinsip kerja dan aplikasinya dalam berbagai bidang. Selain itu, buku ini juga membahas perancangan sensor, pemrosesan sinyal, serta implementasi sensor dalam proyek-proyek nyata. Tidak hanya itu, tantangan dan keterbatasan teknologi sensor juga di ulas untuk memberikan wawasan mengenai arah pengembangannya di masa depan. Dengan penyajian yang sistematis dan dilengkapi dengan contoh aplikasi praktis, buku ini menjadi referensi berharga bagi mahawsiswa, peneliti, dan praktisi yang ingin memhami seta mengembangkan teknologi sensor di era digital.
Reviews
There are no reviews yet.